Senin, 19 Desember 2011

Contoh Kata Pengatar

didalam pembuatan karya ilmiah, harus disertai dengan kata pengatat, kata pengatar ialah tulisan yang berupa ucapan terima kasih kepada berbagai pihak yang membantu
contoh :
KATA PENGATAR
الرَّحِيمِ الرَّحْمنِ اللهِ بِسْمِ
Dengan nama Allah yang maha pengasih lagi maha penyanyang. Puji syukur kehadirat tuhan yang maha esa yang telah melimpahkan rahmat, taufik, dan hidayahnya kepada kita semua sehingga karya ini bisa selesai sesuai dengan syarat yang telah ditentukan.
            Sebagai rasa syukur atas keberhasilan menulis karya ini, penulis  ingin mengucapkan terima kasih yang sebanyak-banyaknya kepada pihak pihak yang cecara langsung maupun tidak langsung telah membantu membuat karya tulis ini   :
  1. Orang tua saya Bapak Shane, dan Ibu Diana , atas doa yang selalu di panjatkan untuk saya
2.                 2.  Kakak-kakak dan adik saya mark Fehily, nicky byan, Bryan McFadden, dan Kian Jonas atas bantuan dalam pembuatan karya ini

3.                 3.     Guru Pembimbing Penulis Ibu Sri Supriyati S.pd, juga merangkap sebagai wali kelas penulis atas bimbinganya serta keihklasanya dalam mengajak penulis dalam hal kebenaran.

4.                 4.      Teman-teman penulis, Aza, Dias, Carrieca, Yemima, Novita, Ayu, Bella, dan seluruh siswa kelas X-1 yang selalu member saran dan memotivasi penulis.

5.                 5.       Grup band Westlife atas lagu yang ditulisnya, sehingga mampu menjadi penghibur bagi penulis.

Akhirnya, penulis menyadari sepenuhnya bahwa karya tulis ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu kritik dan saran selalu diharapkan demi perbaikan karya ini. Semoga karya tulis ini dapat bermanfaat.
Temanggung 3 November 2011



Penulis,

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Terima Kasih Komentarnya:)

LinkWithin

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...